LETAK ASTRONOMIS KOREA SELATAN
KOREA SELATAN
Luas
Korea Selatan : 99.274 km2
Penduduk
Korea Selatan :Perkiraan 2008
48,379,392 (26)
Ekspor
bergerak dalam bidang : Semi konduktor, peralatan telekomunikasi nirkabel,
kendaraan bermotor, komputer, baja, kapal dan petrokimia dengan mitra ekspor
utama RRC 21.5%, Amerika Serikat 10.9%, Jepang 6.6% dan Hong Kong 4.6% . Korea
Selatan mengimpor plastik, elektronik dan peralatannya, minyak, baja dan bahan
kimia organik dari RRC 17.7%, Jepang 14%, Amerika Serikat 8.9%, Arab Saudi
7.8%, Uni Emirat Arab 4.4% dan Australia 4.1%.
Ekonomi
: Sebagai salah satu dari empat Macan Asia Timur, Korea Selatan telah mencapai
rekor pertumbuhan yang memukau, membuat Korea Selatan ekonomi terbesar ke-12 di
seluruh dunia. Setelah berakhirnya PDII, PDB per kapita kira-kira sama dengan
negara miskin lainnya di Afrika dan Asia. Kemudian Perang Korea membuat kondisi
semakin parah. Sekarang PDB per kapita kira-kira 20 kali lipat dari Korea Utara
dan sama dengan ekonomi-ekonomi menengah di Uni Eropa. Pada 2004, Korea Selatan
bergabung dengan “klub” dunia ekonomi trilyun dolar.
Letak
Astronomis Korea
33˚06’40” LU sampai 43˚00’39” LU
124˚11’00” BT sampai 131˚52’42” BT
Letak
Geografis di bagian Timur Laut benua Asia
Batas-Batas Negara
Utara -- RRC
Selatan -- Laut Cina Timur
Barat -- Laut Kuning
Timur -- Laut Jepang
Per
Kapita Perkiraan 2008
Total
947 miliar (15)
Per kapita 19.504 (36)
0 komentar:
Posting Komentar